Kita sering mengira mencuci sama dengan membersihkan, tetapi apakah hal tersebut juga berlaku untuk daging mentah? Di Info Gizi kali ini, kita akan mencari tahu tentang kebenaran di balik pencucian daging mentah, terutama daging ayam. Sebaiknya, daging mentah dicuci atau langsung dimasak, ya? Daripada bingung mikirin jawabannya, yuk simak video Info Gizi berikut ini!
Posted by akg under Info Gizi AKG
PREVIOUS POST
Sugar-free kok manis?
Leave a Reply
You must be logged in to post a comment.